Header Ads

Perkembangan Usaha Lokal Desa







Produk asli Desa Wareng sangat beragam diharapkan dengan adanya produk unggulan ini mampu mengangkat perekonomian warga desa Wareng . Produk asli Desa Wareng yang menjadi unggulan adalah batu akik . Sebagaian besar masyarakatnya berprofesi sebagai penjaja  batu akik bukan hanya saat booming saja tetapi sejak berpuluh-puluh tahun yang lalu . Selain batu akik, produk yang tak kalah adalah ukiran kayu yang terbuat dari tunggak kayu sebagai hiasan interior dan eksterior yang unik serta ada anyaman bambu sebagai sentra tradisional khas desa yang masih tetap dilestarikan oleh warga lokal . Dan ada juga home industry desa wareng dengan bentuk serbuk yang dikemas secara menarik, serbuk yang dikemas tersebut merupakan jamu instant diantaranya jahe , temulawak, kunyit asam dan beras kencur .

-Dika Widi Astuti-



Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.